Jurnal latihan komunikasi produktif hari ke 4
1. Poin komunikasi produktif yang ingin kulatih hari ini.
memahami dulu dipahami kemudian
2. Partner ku berlatih hari ini adalah pak suami
3. kesimpulan dari hasil komunikasi ku hari ini.
a.apa yang sudah baik dari hasil komunikasi produktif ku hari ini.
hari ini aku berlatih komunikasi di meja makan saat sarapan dengan suami. aku mengobrol tentang rencana kami hari ini, kata suami mobil akan dijemput pihak bengkel.sedangkan aku berancana membawa anak-anak ke salon tuk potong rambut. sedangkan suami ku pagi ini jadwal nya lumayan padat ada pasien di rumah sakit dan siang nya ada jadwal di kamous dan sore nya harus ke rumah sakit lagi. jadi aku berusaha memahami dari sisi suami lalu aku sampaikan keinginan ku. disini aku belajar memahami suami terlebih dahulu sebelum aku meminta untuk dipahami
b. apa yang ingin aku perbaiki besok.
aku ingin perbaiki kalimat yg aku sampaikan agar jelas dan mudah dipahami. kadang bahasaku terlalu ribet dan panjang. membuat suami kesulitan memahami dna buat salah paham
#tantanganzona2
#harike-4
#bundasayang8
#institutibuprofesional
#ibuprofesionaluntukindonesia
#bersinergijadiinspirasi
#ip4id2023
Komentar
Posting Komentar